Trias Muslimatika: Menjalani Masa Transisi Menjadi Istri, Ibu, dan Muslimah Berdaya

Rachmaniah Rumai N   PUCUKMERA.ID – Menjalani masa transisi menjadi istri, ibu, dan muslimah berdaya tentu saja bukan perkara yang mudah, dibutuhkan semangat, kesabaran , dan manajemen waktu yang baik. Trias Muslimatika adalah sebuah buku yang ditulis oleh Dr. Davrina Rianda. Dr. Davrina Rianda merupakan seorang dokter yang mencintai bidang tulis-menulis. Buku ini merupakan buku yang sangat bermanfaat khususnya untuk muslimah. Ada…

Menjadi Kampiun di Hari Ulang Tahun

Akhmad Fadhillah Juliansyah Santri Gontor PUCUKMERA.ID – Waktu memang selalu begitu, dia terus melaju tanpa kenal rasa ragu. Detik berkumpul bersama menjadi menit, menit berganti jam, jam demi jam berlalu bersama hari dengan semua kenangan yang ada di dalamnya. Begitupun fase hidup manusia. Sebagai makhluk biasa hanya bisa berdiam sambil menyadari, bahwa dahulu kaki ini tak siap untuk melangkah hingga kini bisa…

Surat Dua Dekade Dunia Semu

Zulfa Atikah Seorang mahasiswi PUCUKMERA.ID – Halo! Bagaimana suasana hati dan jiwa hari ini? Berdoa agar Tuhan senantiasa mengutus malaikatnya untuk menjaga anak buahnya saat melangkahi tangga kehidupan. Mengurangi dan menambah umur bukan kendali sosok yang diciptakan. Menjadi hal yang istimewa jika kita merayakan kembali hari lahir manusia. Mengingat kembali rentang kisah kejadian menyenangkan yang terjadi dalam ruang dan waktu usia kehidupan.…

Ulang Tahun: Bertambah atau Berkurangnya Usia?

Khansa Ativa Mediator Perempuan Berdikari PUCUKMERA.ID – Ulang tahun merupakan pertandanya seseorang dilahirkan di dunia. Menurut KBBI, ulang tahun memiliki makna merayakan atau memperingati suatu kelahiran atau suatu perisitiwa penting. Tak heran, ketika seseorang atau suatu objek (negara/tempat/organisasi) memperingati ulang tahun sebagai hari mengenang atau bersyukur masih diberikannya kehidupan dan kesempatan dalam hidup. Tradisi perayaan ulang tahun sudah menjadi kebiasaan sebagian besar…

Memaknai Kembali Ulang Tahun

Amalia Fauziah PUCUKMERA.ID – Halo! saya Amalia Fauziah, akrab disapa Amel. Mahasiswi di salah satu perguruan tinggi negeri di Makassar. Sehari-hari saya aktif memanjakan diri bersama riuh pikuk dunia kampus, dan segelintir kegiatan lain di luar kampus. Sebagai anak yang hiperaktif, banyak hal dan banyak sisi manusia yang telah saya lihat selama berkegiatan, membuat pandangan saya akan suatu hal menjadi semakin beragam…

Raih Sertifikasi Internasional AUN QA, Ini Keunggulan Prodi Komunikasi UMM

PUCUKMERA.ID – Program Studi (Prodi) Ilmu Komunikasi Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) baru saja meraih sertifikasi dari ASEAN University Network-Quality Assurance (AUN-QA). Ini merupakan satu-satunya Prodi Komunikasi kampus swasta di Indonesia yang memperoleh pengakuan secara internasional ini. “Capaian kali ini merupakan yang terbaru. Sebelumnya, Prodi kami telah tiga kali berturut-turut memperoleh Akreditasi A dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN PT). Selain itu…